Jabat Kapolsek Simpang, IPTU Agus Suparwanto SH melakukan kunjungan baik ke Pemerintah Kecamatan Maupun Desa

Terpisah, Kepala Desa Karang Agung Adi Gautama sangat menyambut baik adanya kunjungan dari kapolsek beserta anggotanya, ” Kami ucapkan terimakasih kepada bapak Kapolsek yang mana telah sudah berkunjung ke Desa kami. Mudah mudahan jalinan silaturahmi ini akan terjalin dengan baik, ” Kata Kepala Desa Karang Agung Adi Gautama (01)

Pos terkait