Tak lupa juga dalam kesempatan ini saya ucapan terima kasih kepada semua pihak yang mana berkat kerjasama serta dukungan dari semua pihak sehingga kegiatan ini biasa terlaksana dengan baik.
Serta juga permohonan maaf apa bila di sana sini banyak sekali kekurangan dari kami,” terang Dirmin Hadi SH.
Sementara itu dalam sambutannya Ketua DPD KNPI Yodi Irianto.,ST yang diwakilkan Agung Putrawan.,S.KP selaku Divisi Kesejahteraan Masyarakat DPD KNPI OKU Selatan, menyampaikan bahwa sunat masal dan cek serta berobat gratis ini adalah salah satu program KNPI.
Serta juga dirinya menyampaikan , kegiatan serupa telah di laksanakan di Kecamatan Buay Pemaca, ” Kegiatan hari ini adalah kedua kita laksanakan.
Dan Alhamdulillah berkat kerjasama seluruh pihak dan bentuk sinegritas sehingga kegiatan ini bisa berjalan dengan baik.